Nokia N97 adalah piranti pertama Nokia yang menawarkan layar utama yang dapat disesuaikan dan diatur dengan widget yang membawa informasi real time ke piranti. Widget ini adalah akses menuju jejaring sosial seperti FB dan FS, layanan berita online, serta berbelanja dan informasi cuaca.
N97 ini memiliki akses langsung ke katalog musik pada Nokia music store. Denga pilihan konketivitas berekcepatan tinggi, dan memory 32 GB (dapat ditingkatkan hingga 48 GB menggunakan micro SD card) memungkinkan pengguna untuk menyimpan dan mengunduh puluhan ribu lagu dakam handset, dan pengguna dapat mendengarkan musik dengan Nokia music streaming.
Selasa, 09 Juni 2009
Nokia N97 Akan Hadir Pertengahan Juni
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Translate
Arsip Blog
-
▼
2009
(76)
-
▼
Juni
(15)
- T-Mobile Perkenalkan HTC MyTouch 3G
- Samsung Perkenalkan Jajaran Ponsel Baru
- Penampakan Ponsel Anti Air: Nokia 3720
- Axis Luncurkan Axis Blackberry
- Baru Diluncurkan, Palm Pre Laku Keras di AS
- Telkomsel Luncurkan Paket Bundling HTC Magic
- Nokia Siap Luncurkan N86 ke Pasar Global
- iPhone 3G Baru, 100 Fitur Baru
- XL Resmi Luncurkan BlackBerry Storm
- HTC Magic Bundling dengan Telkomsel?
- Fitur Terbaru iPhone 3.0 Bocor?
- XL Luncurkan Aplikasi XL-Mall Untuk Pelanggan Blac...
- Nokia N97 Akan Hadir Pertengahan Juni
- Samsung Perkenalkan Ponsel Pixon12
- Sony Ericsson Rilis Ponsel Gaming U100i
-
▼
Juni
(15)
Tidak ada komentar:
Write komentar